
Judul Buku: Merayakan Luka
Penulis: Sahabat BP
ISBN: (Dalam Proses Permohonan)
Penerbit: BARA PUSTAKA GROUP
Ukuran Buku: 14 x 20 cm
Jumlah Halaman: viii + 92 halaman
Jenis Cover: Softcover
Tentang Buku:
Adanya buku ini diharapkan dapat memberi makna bagi setiap pembaca untuk tidak berlarut dalam sakitnya rasa luka. Kita tidak tahu, barangkali ada yang lebih pahit lukanya disbanding luka yang kita meliki. Silakan untuk para pembaca menyantap bait puisi indah ini dengan berbagai perasaan. Biarkan buku ini menjadi teman perjalanan menikmati rasa syukur dan melanjutkan hidup lebih baik untuk setiap para pembaca. Terima kasih untuk seluruh pembaca yang bersedia meluangkan waktunya untuk membaca hasil tulisan yang ada di dalam buku ini. Mohon maaf jika ada kekurangan dan kesalahan dala penulisan karya ini.